Rencana Strategis Badan Pusat Statistik Kabupaten Wajo Tahun 2020-2024 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Wajo

PELAYANAN STATISTIK TERPADU BPS KABUPATEN WAJO DILAKSANAKAN DENGAN MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN COVID-19 PADA PUKUL 09.00-15.00 WITA

Rencana Strategis Badan Pusat Statistik Kabupaten Wajo Tahun 2020-2024

Nomor Katalog : 1201005.7313
Nomor Publikasi : 73130.2009
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : 5 Tahunan
Tanggal Rilis : 7 September 2020
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 5.17 MB

Abstraksi

Perencanaan yang baik sangat diperlukan untuk menentukan arah kebijakan danstrategi yang tepat dalam mencapai tujuan dan mewujudkan visiBPS sebagai PenyediaData Statistik Berkualitas untuk Indonesia Maju.Rencana Strategis Badan PusatStatistik (Renstra BPS) Kabupaten Wajo Tahun 2020-2024 disusun untuk mendukungpemerintah dalam menyiapkan penyusunan Rencana Pembangunan Jangka MenengahNasional (RPJMN) keempat dalam periode 2020-2024. Renstra BPS ini disusun berdasarkan Peraturan Kepala BPS Nomor 36 Tahun 2020 yang disesuaikan menjadi Renstra BPS Kabupaten Wajo Tahun 2020-2024 dan selanjutnya dijadikan sebagai pedoman dalam pembangunan di bidang statistik di Kabupaten Wajo selama lima tahun ke depan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten WajoJl. Veteran No. 2

Sengkang

Wajo

Sulawesi Selatan Telp (0485) 21071

Faks (0485) 21071

Mailbox : bps7313@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik